Masukkan alamat email Anda dan berlangganan berita terbaru kami

667 PELANGGAR LALU LINTAS, TERJARING OPERASI ZEBRA CARTENZ 2024

Share your love

Victor mengungkapkan perbandingan jumlah pelanggaran Operasi Zebra Cartenz tahun 2023 dan 2024, tahun ini mengalami penurunan jumlah pelanggaran 667 dari tahun sebelumnya yang terjaring 1.218.

” Dari jumlah penindakan untuk tilang itu di tahun 2023 (238), 2024 (196), dan teguran 2023 (980), 2024 (471), “ungkapnya

BACA JUGA : BNN RI,  “PENCEGAHAN LEBIH BAIK DARIPADA PEMBERANTASAN”

Dia menambahkan dalam Operasi Zebra Cartenz l berperan memberikan perubahan atau kesadaran kepada masyarakat dalam berlalu lintas dan terlihat sasaran dan pelaksanaan operasi menunjukan bahwa angka kecelakaan dan fatalitas korban menurun sehingga hal ini menunjukan operasi tersebut berhasil.

” Kami berharap kedepan ada kesadaran dari masyarakat akan pentingnya keslamatan dalam berkendara,” pungkasnya.**(Rilis Humas Polresta Jayapura).

Share your love
Tabloid Nusantara
Tabloid Nusantara

Membuka Wawasan Dan Mencerdaskan

Articles: 4152

Leave a Reply

Stay informed and not overwhelmed, subscribe now!